Beranda / Berita / Harga Honda BeAT

Harga Terbaru Honda BeAT Series Mei 2019

Tanggal : , Penulis : Ric

Harga Terbaru Honda BeAT Series Mei 2019

 

Feders-Honda BeAT Salah satu motor matic terlaris dari PT Astra Honda Motor (AHM), penjualannya bisa mencapai ratusan ribu unit. Honda BeAT tersedia dalam tiga pilihan tipe yakni, Honda BeAT Sporty, Honda BeAT POP dan Honda BeAT Street. Baca Juga

  • Ini Kelebihan Federal Matic Forcemaxx dan Ecomaxx Dibandingkan Oli Lain
Dari tiga tipe tersebut, Honda BeAT Sporty menjadi yang paling laku, bisa disebut sebagai raja jalanan, karena banyaknya pengguna motor BeAT di jalanan. Jika kompetitornya yakni Yamaha Mio M3 sudah menggunakan mesin 125cc, Honda BeAT masih bertahan dengan mesin 110cc untuk semua tipe. Motor matic paling irit di kelasnya ini memiliki tampilan sporty yang diterjemahkan melaui lekukan-lekukan bodinya. Baca Juga
  • Beda Federal Matic Ecomaxx 30 dan Federal Oil Forcemaxx 40
Teknologi Enhanced Smart Power (eSP) dan Idling Stop System (ISS) menjadi fitur andalan Honda BeAT. Fitur terbarunya adalah eco indicator, pengendara bisa melihat seberapa hemat dalam mengendarai sepeda motor. Berikut ini harga terbaru Honda BeAT Sporty, BeAT POP dan BeAT Street eSP Mei 2019.(otojurnalisme.com) Harga Honda BeAT Series BeAT Sporty CW Rp15.968.000 BeAT Sporty CBS Rp16.144.000 BeAT Sporty CBS ISS Rp16.668.000 BeAT Pop CW Rp15.532.000 BeAT Pop CBS Rp15.732.000 BeAT Pop CBS - ISS Rp16.232.000 BeAT Street Rp16.693.000

Artikel Lainnya

x Check if your product is genuine