Begini Cara Merawat Kabel-kabel Motor di Musim Hujan
Feders, kompenen kabel enggak kalah pentingnya dari komponen lain pada sepeda motor. Maka dari itu bagian ini juga kudu dirawat. Terlebih jika Feders memiliki motor yang sudah mengadopsi sistem injeksi. sebab suplai bensin ke injector sangat bergantung pada sistem kelistrikan. Kendati sistem perkabelan di motor biasanya sudah anti air, tapi tetap harus rutin melakukan pengecekan dan perawatan. Soalnya kabel-kabel yang umurnya sudah cukup tua berpotensi terjadi kerusakan. Caranya dengan mengecek kondisi selongsong kabelnya. Kalau sudah berumur, pasti akan mengeras dan beresiko terjadi keretakan. Kalau sudah retak, listrik bisa bocor. Cobalah untuk menutup keretakan tersebut dengan menggunakan selotip kabel. BACA JUGA : Federal Oil Spesial Miliarder Segera Diundi, Sudah Kirim Belum? Selain itu jangan lupa untuk memantau soket sambungan kabel. Kalau keseringan terkena air, beresiko karat. Langkah pencegahannya cukup menyemprotkan cairan penghilang karat yang bisa Honda Lovers beli di toko-toko terdekat. Dan jika soket sudah terlihat menghitam alias gosong, langsung ganti baru. (Federaloil.co.id)
Artikel Lainnya

26 Maret 2024
Kebiasaan Ini Bisa Buat Kampas Rem

06 April 2024
Mudik Makin Irit Dengan Tekanan Angin

02 Maret 2024
Sering Mematikan Motor Dengan Standar
2_250_150.jpeg)
01 Mei 2024
Fungsi Vital Oli Mesin Bagi Sepeda Motor

25 Maret 2024
Penuh Drama di Balapan MotoGP Portugal

08 Februari 2024
Rawat Komponen Ini Jika Motormu Ingin

16 April 2024
Temukan Produk Asli Federal Oil di
24 Mei 2024