Beranda / Berita / Lokasi Wisata Air Terjun Di Indonesia

Daftar Lokasi Wisata Air Terjun yang Ada di Indonesia Buat Persiapan Libur 19 Oktober 2021

Tanggal : , Penulis : Admin

Daftar Lokasi Wisata Air Terjun yang Ada di Indonesia Buat Persiapan Libur 19 Oktober 2021

Seperti yang kita ketahui, Indonesi memiliki banyak tempat rekreasi yang indah yang tak kalah dengan wisata yang ada di luar negeri.

Berwisata ke air terjun cocok buat kamu yang suka dengan petualangan dan tantangan.

Untuk menambah pengalaman jelajah alam tanah air, inilah beberapa air terjun terindah di Indonesia yang wajib kamu kunjungi

1.Air Terjun Sipiso-piso
Air terjun ini lokasinya tidak jauh dari Danau Toba, lebih tepatnya berada di Desa Tongging, Kecamatan Merek, Kabupaten Karo.

Keindahan wisata alam dari Sumatera Utara ini sudah terkenal hingga ke manca negara.

Air terjun Sipiso-piso ini berada di ketinggian 800 mdpl, sedangkan ketinggian air terjun ini sendiri sekitar 1200 meter.

2.Air Terjun Sri Gethuk
Air terjun yang satu ini punya keunikan sendiri, karena berada di tepi sungai Oyo Yogyakarta.

Air yang keluar berasal dari sumber mata air Kedung Poh, Ngandong dan Ngumbul yang mengalir di tebing karst sehingga membentuk sebuah kolam alami.

Kamu bisa berenang sambil menikmati percikan aliran air terjun Sri Gethuk yang airnya begitu segar.

3.Air Terjun Benang Kelambu
Air terjun yang berada di Lombok ini tidak kalah indah dengan air terjun lainnya.

Artikel Lainnya

x Check if your product is genuine