Solusi Supaya Busi Tidak Mudah Kemasukan Air
Feders-Saat ini di Indonesia sudah mulai memasuki musim penghujan dengan intensitas sedang hingga tinggi.
Jika hujan terus menerus, akan mengganggu aktivitas kita, apalagi bagi yang menggunakan sepeda motor untuk kativitasnya.
Akan menjadi musibah bila air masuk ke sela-sela komponen kelistrikan motor, terutama busi. cukup bikin hati mangkel bila motor ngadat di tengah jalan alias mogok.
Dengan Apalagi sekarang masuk musim hujan. Pasti intensitas motor terkena air bakal sering. Terutama air yang menggenang dan rembesan atau cipratan air hujan yang menuju ke busi.
Yang lebih sering ngadat bila kena busi. Biasanya air masuk melalui sela-sela cop atau biasa disebut cangklongan busi, solusi mencegah air masuk ke komponen kelistrikan terutama kabel koil dan cop busi ada beberapa cara.
Baca Juga: Ulang Tahun Pertama Bikers Dakwah, Ajak Bikers Santuni Anak Yatim Dan Donasi Bangun Masjid
Pertama, sambungan antara kabel koil dan cop busi bisa ditutup sealer. Karet ini bisa menutupi sela, sehingga menghindari masuknya air menuju sambungan antara koil dan cop busi.
Juga biasa ditemui cop busi yang enggak rapat, air hujan mudah masuk ke dalam busi. Agar celah yang terjadi semakin sempit, bisa aplikasi cop busi yang memiliki bibir karet rapat.
Buat kamu yang ingin bagian businya tidak mudah terkena air, kamu bisa aplikasi cop busi kepunyaan Yamaha Mio, karena bila digunakan hampir enggak ada celah. Jadi, lebih aman bila terkena rembesan air hujan. (federaloil.co.id)
Artikel Lainnya

Bagaimana Cara Membaca Kemasan Oli Mesin
Spesifikasi Oli Yang Tepat Biar Motor
_736_478_250_150.jpg)
Cara Mudah Cek Barcode Federal Oil™
_250_150.jpg)
Begini Cara Agar Motor Matic Makin Irit

Mitos Fakta, Rutin Stel Klep Bisa Buat

Perawatan Motor Matic Baru Supaya Awet
Saat Parkir Motor Sebaiknya Pakai
