Tips Perawatan Ban Agar Awet Digunakan
Federal Oil - Feders mau ban motornya awet meski dipakai untuk harian ? Yuk ikuti tips berikut ini.
Ban pada kendaraan bermotor menjadi salah satu piranti penting sehingga perlu perhatian, karena ban memiliki usia pakai, dan ini tergantung pemakaian dan kondisi jalan yang dilalui setiap harinya.
Usia pakai ban bisa awet bisa juga cepat diganti, tergantung medan yang dilaluinya.
Jika sudah habis biasanya ditandai dengan permukaannya yang sudah botak atau aus.
Feders tidak perlu khawatir, karena ada tips khusus supaya ban motor awet meski dipakai setiap hari.
"hindari ban motor jalan dalam tekanan angin ban yang kurang," ucap Abdul Malik, Service Advisor Rumah Ban Motor dikutip dari GridOto.com.
Menurut Abdul, jika tekanan angin pada ban berkurang,tingkat keausan pada ban tidak merata.
"Kalau tekanan angin kurang, habisnya tidak rata, bisa bagian tengahnya saja, bisa pinggirnya. Oleh karena itu perlunya memperhatikan tekanan angin ban," jelasnya.
Dengan merawat ban sepeda motor secara teratur dan sesuai dengan petunjuk pabrikan, Feders tidak hanya menjaga keamanan berkendara tetapi juga memperpanjang umur pakai ban.
(federaloil.co.id)
TAGS
5% lebih hemat bbm 5% lebih irit bensin ban motor formula federal oil lebih hemat bbm lebih irit bahan bakar makin dingin makin irit makin nyaman mesin lebih dingin Oli Motor pelumas federal oil Perawatan Ban Motor tarikan lebih responsif Tips Me
Artikel Lainnya

Komponen Motor Ini Wajib Diganti Secara

Keunggulan dan Teknologi Baru Federal
_250_150.jpg)
Federal Matic 40, Buat Motor Makin Irit
1_250_150.jpeg)
Empat Cara Simpan Oli Mesin Agar Tetap

Cara Aman Melakukan Pengereman Mendadak
Setelah Alami Kecelakaan Motor, Wajib

Hal Yang Perlu Diperhatikan Saat Mudik
