Hasil FP1 Moto2 Aragon 2021, Diggia Tercepat ke Enam
Hari ini jumat 10 September, para pembalap sudah mulai melakukan aktivitas latihan bebas atau Free Practice (FP1).
Pada FP1, pembalap Federal Oil Gresini Moto2 (FOGM2) Fabio Di Giananntonio menunjukan performa yang bagus.
Baca Juga: Begini Cara Supaya Aman Saat Jatuh Dari Motor
Pembalap yang akrab disapa Diggia ini berhasil menempati posisi tercepat ke 6 di sesi latihan hari ini.
Hasil FP1 Moto2 Aragon, Diggia berhasil mencatatkan waktu 1 menit 53,992 detik, unggul 0.107 detik dari Raul Fernandez.
Masih ada kesempatan bagi Diggia untuk memperbaiki catatan waktunya di FP2 dan FP3 nanti.
Artikel Lainnya
_250_150.jpg)
Empat Tips Makin Nyaman Berkendara di

Federal Matic 30 Ukuran Baru 650 ml.

Federal Oil™ Center, Solusi Terbaik

Mitos Fakta, Bensin Dicampur Minyak Kayu
2_250_150.jpeg)
Mitos Fakta, Oli Mesin Bisa Pengaruhi

Velg Motor Penyok? Jangan Dibiarkan,

Testimoni Pengguna Federal Matic 40,
