Ini 8 Warna Menarik dari All New Honda Scoopy
All New Honda Scoopy terbaru rintisan PT Astra Honda Motor (AHM) memiliki tiga aliran berbeda, yaitu Sporty, Playful dan Stylish.
Dari ketiga varian ini, tersedia 8 warna berbeda yang bisa dipilih sesuai karakter yang disuka pembeli.
Varian Sporty menghadirkan tampilan warna yang kontras sehingga mampu menarik perhatian. Honda Scoopy Sporty tersedia dalam tiga pilihan warna yakni Sporty White, Sporty Red dan Sporty Black.
Kemudian varian Playful mencirikan sesuai tren masa kini dengan warna cerah dengan 3 pilihan warna yakni Playful White Blue, Playful Cream dan Playful White Green.
Lalu varian Stylish memberikan kesan elegan dengan striping yang menonjolkan garis bodi serta warna yang kalem. Varian ini tersedia dalam 2 pilihan warna yakni Stylish Matte Brown dan Stylish Black. (federaloil.co.id)
Artikel Lainnya

Federal Oil™ Kembali Ungkap Oknum

Idulfitri Makin Nyaman Setelah Ganti Oli

Filter Udara Motor, Boleh Diganti Tidak

Jangan Sepelekan Fungsi Kaca Spion Pada

Perawatan Komponen Ini Sebelum Mudik

Fakta Unik Mengenai Cara Oper Gigi di

Dampak Buruk Sering Kehabisan Bensin
