Ganjil Genap Puncak Bogor Sabtu-Minggu, Berlaku 24 Jam Non Stop
Jam pemberlakukan Ganjil Genap Puncak mulai Jumat pukul 14:00 WIB berakhir hari Minggu pukul 24:00 WIB.
Dengan begitu, jadwal Ganjil Genap Puncak berlaku selama 24 jam nonstop.
Yang perlu Anda catat, hari ini Sabtu 13 Agustus 2022 merupakan tanggal ganjil artinya hanya kendaraan plat nomor ganjil yang boleh memasuki kawasan Puncak.
Sedangkan di hari Minggu 14 Agustus 2022, adalah tanggal genap, hanya kendaraan berplat nomor genap yang boleh masuk Puncak.
Bagaimana jika plat nomor tidak sesuai tanggal kebijakan ganjil genap ? Petugas akan meminta Anda kembali ke kota asal.
Tujuan diberlakukan Ganjil Genap di kawasan wisata Puncak saat libur akhir pekan untuk mengurangi tingkat kepadatan kendaraan saat weekend di Puncak.
Ganjil Genap Puncak hanya berlaku saat akhir pekan dan juga libur nasional tanggal merah.
Selain aturan Ganjil Genap, di jalur Puncak juga diberlakukan sistem one way satu arah setiap Sabtu dan Minggu.
Untuk jadwal jam buka tutup Puncak, petugas akan menyesuaikan kondisi di lapangan.
Jika pagi arah Puncak padat, biasanya petugas akan melakukan one way menuju Puncak, begitu sebaliknya.
TAGS
Ganjil Genap Puncak Bogor Sabtu Minggu Ganjil Genap Puncak Bogor Akhir Pekan Ganjil Genap Puncak Hari ini
Artikel Lainnya

Mitos Fakta, Rutin Stel Klep Bisa Buat
_250_150.jpg)
Fakta Menarik Sirkuit Jerez, Spanyol

Federal Oil™ dan Gresini Racing Makin
_250_150.jpg)
Begini Cara Agar Motor Matic Makin Irit

Motor Kehabisan Oli, Ini Yang Harus

Dampak Telat Ganti Oli Sepeda Motor

Salah Memilih Oli Ternyata Bisa Buat
