Beranda / Berita / Kapan Waktu Yang Tepat Ganti Oli

Kapan Waktu Yang tepat Ganti Oli Motor ? Simak Informasinya Berikut ini

Tanggal : , Penulis : Tim Konten

Kapan Waktu Yang tepat Ganti Oli Motor ? Simak Informasinya Berikut ini

Untuk pemakaian sekitar 20-50 kilometer sehari, penggantian oli sebaiknya dilakukan setiap satu setengah bulan.

Jika jarak tempuh di atas 50 kilometer dalam satu hari, sebaiknya ganti oli motor matik sebulan sekali.

Meski kilometer sering dijadikan acuan penggantian oli, banyak yang beranggapan bahwa masa pemakaian mesin adalah acuan yang harus digunakan.

Pasalnya, saat kita terjebak macet, kilometer motor tidak akan bertambah, tetapi mesin tetap bekerja, dan pelumas tetap bersirkulasi.

Jadi, jika anda tinggal di daerah yang sering terjebak macet, sebaiknya gunakan hitungan usia mesin untuk dijadikan acuan mengganti oli.

(federaloil.co.id)

Artikel Lainnya

x Check if your product is genuine