Pilihan Dan Harga Motor Retro Yang Dijual di Indonesia
Baca Juga: Keren Banget Tampang New Ducati Superleggera V4 model 2020
Honda juga menghadirkan motor sport retro yakni Honda Rebel yang baru diluncurkan beberapa waktu lalu di Jakarta bersamaan dengan kedatangan dua rider Repsol Honda yakni Marc Marquez dan Alex Marquez ke Jakarta.
Honda Rebel hadir dengan 3 warna pilihan yakni Graphite black, Matte Armored Silver Metallic dan Matte Jeans Blue Metallic dipasarkan dengan harga OTR (On The Road) DKI Jakarta Rp 169.200.000
Berikut daftar harga motor klasik modern yang saat ini dijual di Indonesia.(federaloil.co.id)
W175 Standar Rp 30,8 Juta
W175 Special Edition Rp 32,3 Juta
W175 TR Rp 29,9 juta
W175 TR SE Rp 32,3 juta
Yamaha
Yamaha XSR 155 Rp36,2 juta
Benelli
Benelli Motobi 152 Rp19,8 juta
Benelli Motobi 200 EVO Rp32 jutaan
Artikel Lainnya

Bagaimana Cara Membaca Kemasan Oli Mesin
1_250_150.jpg)
Federal Matic 40, Bikin Motor Tetap Irit
_250_150.jpg)
Segini Harga Motor Ducati Desmosedici

Keuntungan Gunakan Box Motor Saat Mudik,

Wisata Religi di Serang, Cocok Untuk

Apakah Kamu Pemenang Selanjutnya? Yuk

Makin Irit Berkendara, Ini Tiga Kunci
