Tambah Akselerasi Dengan Kenalpot R9 Terbaru
Feders-PT Enwan Multi Partindo (EMP) meluncurkan knalpot R9 Exhaust. Knalpot motor ini diklaim lebih ringan 30% karena terbuat dari bahan titanium.
Knalpot baru R9 Falcon Series ini dihadirkan dalam full system, dengan warna khas titanium biru di silindernya. Namun untuk exhaust line-nya berbahan stainless steel.
Achib Putro, Manajer Marketing PT Enwan Multi Partindo menyebutkan, penggunaan titanium pada Falcon Series ini membuatnya lebih ringan 30%. Bahan titanium juga lebih kuat daripada baja.
Baca Juga: Suka Dan Jago Modifikasi, Ikutan Saja CustoMAXI Yamaha Heritage Built
EMP mengatakan penggunaan knalpot R9 Exhaust akan membuat akselerasi motor menjadi lebih cepat 0,5 - 1 detik.
Saat ini R9 Exhaust baru tersedia untuk sepedamotor sport dan bebek 150 cc. Ke depannya R9 Exhaust akan membuat knalpot khusus motocross dan skuter 150 cc.
Knalpot R9 Falcon Series dilempar ke pasar dengan harga eceran tertinggi (HET) Rp 1,540 juta untuk wilayah Jabodetabek.(federaloil.co.id)
Sorce : otospirit
Artikel Lainnya
Setelah Alami Kecelakaan Motor, Wajib

Tarikan Motor Matic Terasa Berat?
Spesifikasi Oli Yang Tepat Biar Motor

Tarikan Motor Tertahan? Ini Sebab dan

Motor Matic Mengeluarkan Suara Bising?

Cara Buat Nyaman Motor Yang Sudah Lama
2_250_150.jpg)
Ring Baut Oli, Kecil Tapi Berfungsi
_250_150.jpg)