Beranda / Berita / Persiapan Sebelum Touring

Tips Persiapan Sebelum Touring ke Luar Kota, 5 Kategori Ini Sangat Penting

Tanggal : , Penulis : Tim Konten

Tips Persiapan Sebelum Touring ke Luar Kota, 5 Kategori Ini Sangat Penting

Sebelum berangkat touring sebaiknya motor kamu diservis terlebih dahulu. Periksa semua komponen penting, seperti lampu-lampu, busi, gir atau v-belt untuk motor matic, rem dan ban.

Yang tidak kalah penting mengganti oli mesin sebelum berangkat touring, jangan lupa pakai Federal Oil.

Baca Juga: Tips Jitu Merawat Motor Matik Supaya Tetap Prima

4.Perlengkapan
Perlengkapan ini sangat penting juga Feders, mulai dari jaket, sepatu, helm, sarung tangan dan jas hujan.

Jangan lupa juga bawa pakai ganti dan kunci-kunci serta lampu senter. Kunci-kunci dan senter sangat diperlukan jika kamu mengalami gangguan di malam hari.

5.Obat-obatan
Meskipun kamu berangkat dalam keadaan sehat, tidak ada salahnya jika kamu mebawa obat-obatan untuk berjaga-jaga jika tiba-tiba sakit kepala atau masuk angin.

Itulah beberapa tips persiapan sebelum kamu pergi touring, semoga bermanfaat ya Feders.(federaloil.co.id)

Artikel Lainnya

x Check if your product is genuine