Yang Mau Ganti Oli Mesin, Berikut Tips Memilih Oli Untuk Motor Matic
Feders-Sepeda motor saat ini sudah memiliki teknologi dan fitur yang canggih, meski punya fitur canggih dan modern, motor tetap butuh perawatan terutama untuk urusan oli mesin.
Oli berfungsi untuk melumasi komponen di dalam mesin supaya mesin terhindar dari gesekan dan tetap awet.
Oli sendiri memiliki bahan yang harus sehingga mampu mencegah benturan antara logam yang ada pada mesin.
Semua jenis kendaraan bermotor yang masih menggunakan meisn knvensional, bukan kendaraan listrik, masih perlu menggunakan oli mesin.
Sebelum memutuskan membeli pelumas, Feders harus tahu dulu oli yang cocok buat motor matic kamu, karena setiap produsen oli sudah membuat formulasi dan spesifikasi tersendiri yang sudah disesuaikan dengan motor matic saat ini.
Kalau Feders mau oli berkualitas dan terbaik buat motor matic kamu, pilihannya Federal Matic, karena sudah teruji kualitasnya.
Berikut panduan memilih oli motor matic yang sesuai dengan kebutuhan
Susuaikan Dengan Rutinitas
Kalau Feders sering melalui jalur yang padat dan macet yang menyebabkan motor sering berhenti, Feders perlu oli mesin yang memiliki zat aditif.
Dengan pelumas yang memiliki zat aditif mampu mengurangi panas berlebihan pada mesin motor. Rekomendasi oli motor matic yang sering melintasi jalan yang macet, Federal Matic.
Sesuaikan Kekentalan
Kekentalan pelumas mesin motor matic berbeda dengan jenis motor bebek dan sport, oleh karena itu perlu kekentalan yang tepat.
Artikel Lainnya

Kenali Ciri Tensioner Mulai Rusak, Agar

Velg Motor Penyok? Jangan Dibiarkan,

Servis CVT Yang Perlu Dilakukan di Motor
Cara Hindari Aquaplaning Saat Musim
2_250_150.jpg)
Jangan Salah, Ini Keunggulan Federal
_250_150.jpg)
Begini Cara Scan QR Code Produk Federal
Tetap Jaga Emosi Saat Berkendara di
