Yuk Bernostalgia Dengan Lomba Agustusan Jadul Yang Seru
4.Lomba Bakiak
Bakiak merupakan "sendal" yang dipasang berjajar untuk beberapa orang, biasanya diisi oleh 3-4 orang.
Dalam permainan ini kamu akan diajarkan kekompakan antar tim, dimana para peserta harus berjalan menggunakan bakiak secara bersama-sama untuk cepat sampai ke garis finish.
5.Lomba makan kerupuk
Tangan diikat ke belakang dan kerupuk digantung di tempat yang lebih tinggi dari peserta sehingga mereka harus mendongakkan kepalanya untuk bisa makan adalah tantangan dari perlombaan ini.
Pemenangnya pastinya adalah peserta yang paling cepat menghabiskan kerupuknya.
Nahitulah 5 perlombaan saat 17 Agustus yang seru untuk diikuti.(federaloil.co.id)
Artikel Lainnya

Efek Jangka Panjang Menggunakan Oli

Marc Marquez Raih Hasil Maksimal di Seri
1_250_150.jpg)
Dua Perbedaan Jenis Servis Sepeda Motor

Pentingnya Melihat Label Oli Mesin

Sebelum Oli Mesin Menguap, Kenali Dulu

Apakah Ukuran Velg Motor Pengaruhi

Cara Efektif Menghemat Bahan Bakar
