Beranda / Berita / Fungsi Lampu Lalulintas

Fungsi Lampu Lalulintas Yang Harus Kamu Ketahui

Tanggal : , Penulis : Admin

Fungsi Lampu Lalulintas Yang Harus Kamu Ketahui

Pertama. fungsinya adalah untuk mengurangi tingkat kecelakaan akibat perbedaan arus jalan yang berakhir tabrakan.

Hal ini terbukti ada beberapa kasus kecelakaan yang terjadi akibat tidak mematuhi isyarat lampu ini. Sehingga, terjadilah kecelakaan yang merugikan diri sendiri dan orang lain.

Fungsi yang kedua adalah menghindari hambatan, sebab terdapat perbedaan arus jalan bagi pergerakan kendaraan yang terjadi.

Kemudian fungsi yang terakhir adalah untuk memfasilitasi persimpangan antara jalan utama untuk kendaraan yang melaju dan pejalan kaki. 

Hal ini dilakukan dengan jalan sekunder yang mengakibatkan kelancaran lalu lintas dapat terkontrol, begitu juga keselamatan pengguna jalan.

Lampu ini telah jelas bahwa membawa banyak manfaat yang akan di dapatkan ketika Anda mematuhi isyaratnya. Maka patuhilah isyarat yang diberikan lampu tersebut agar selamat saat berkendara di jalan raya.(federaloil.co.id)

 

Artikel Lainnya

x Check if your product is genuine