Beranda / Berita / Beda Oli Motor

Apakah Bisa Oli Motor Matic Digunakan Di Motor Manual?

Tanggal : , Penulis : Tim Konten

Apakah Bisa Oli Motor Matic Digunakan Di Motor Manual?

Spesifikasi mesin berbeda, oli motornya pun beda.

Pada motor manual, memiliki kopling basah, dibilang basah, karena koplingnya terendam oli.

Tujuan utamanya adalah untuk menjaga kampas kopling tetap dingin. 

Sementara itu, motor matic memiliki kopling yang kering, yang berarti kampas kopling tidak terendam oli. Maka dari itu yang akan terjadi apabila oli JASO MB (motor matic) digunakan di motor dengan kopling basah adalah terjadinya slip pada kopling yang tentu berbahaya buat Feders.

Dengan begitu,  sebaiknya motor dengan transmisi manual disarankan tidak menggunakan oli mesin yang dirancang khusus untuk motor dengan transmisi otomatis. 

Kendaraan bermotor dengan transmisi manual di Indonesia biasanya memiliki kopling basah dan motor dengan transmisi otomatis memiliki kopling yang kering. 

Oli motor yang dipakai untuk mesin matic dirancang khusus untuk motor kopling kering, sehingga jika digunakan di motor kopling basah (manual) akan mengalami selip.

Selalu gunakan produk dari Federal Oil™ agar mesin tetap terlindungi dengan baik, karena memiliki keunggulan Triple Comfort Formula: penggunaan bahan bakar yang lebih efisien, dan juga menjaga mesin Feders tetap dingin dan responsif sehingga berkendara akan makin nyaman!

Feders bisa membeli produk-produk pilihan dari Federal Oil™ yang bisa didapatkan di bengkel rekanan Federal Oil™, yaitu Federal Oil™ Center terdekat dan tersebar di seluruh wilayah Indonesia, serta Official Online Store yang dimiliki oleh store Federal Oil™ di Tokopedia, Shopee.

(federaloil.co.id)

Artikel Lainnya

x Check if your product is genuine