Cara Agar Mesin Motor Tidak Cepat Panas di Cuaca Terik
Pastikan komponen ini berfungsi normal.
Selain itu, periksa cairan pendingin di dalamnya dan lakukan penggantian secara rutin.
Pada motor yang masih menggunakan sistem pendingin udara, pastikan sirip-sirip mesin selalu bersih.
Fungsinya adalah agar angin bisa menurunkan panas mesin dengan lebih optimal
2. Memanaskan Mesin
Meski suhu udara sudah tinggi, motor tetap harus dipanaskan sebelum melaju.
Fungsinya ialah agar oli dapat melumasi mesin dengan optimal.
Tentu, periksa juga kondisi oli mesin.
Lakukan penggantian secara berkala, setiap 2 bulan sekali atau pun setelah menempuh 2.000 km, tergantung kebiasaan.
Memanaskan mesin pun tak perlu dengan cara memutar gas dalam-dalam, cukup biarkan motor menyala sekitar 1-2 menit
TAGS
mesin overheat Triple Comfort Formula cooling expert cuaca terik cuaca panas tidak cepat panas lebih dingin 5°C mesin lebih dingin formula khsusus federal oil makin nyaman