Beranda / Berita / Cara Supaya Motor Tidak Terbakar

Hindari Hal Berikut Ini Untuk Mencegah Kebarakan Pada Motor

Tanggal : , Penulis : Admin

 Hindari Hal Berikut Ini Untuk Mencegah Kebarakan Pada Motor

Seringkali dugaan awal saat sebuah kendaraan terbakar dikarenakan adanya kebocoran pada bahan bakar yang di sebabkan tangki motor yang tidak tertutup dengan baik ataupun lewat selang bahan bakar yang bocor. 

Disisi lain saat melakukan perawatan berkala setiap 4000 km, harus dipastikan kondisi saluran/selang bahan bakar dalam kondisi yang baik. 

Pemeriksaan harus dilakukan oleh mekanik yang memiliki kompetensi yang baik, karena bisa jadi saat pemeriksaan (misalnya pemeriksaan tekanan bahan bakar) harus dilakukan penggaian part tertentu. 

Tutup bahan bakarpun terdapat karet perapat dan system pernapasan (lubang kecil di tutup tangka), harus terpasang dengan baik dan bebas dari benda lain, agar tidak terjadi kendala selama berkendara, missal mbebet saat dikendarai.

3. Oli yang Bocor

Lakukan pengecekan kondisi seluruh bagian motor sebelum berkendara,  engine oli serta ketinggian olie di deepstik/batang pemeriksaan olie mesin. 

Perhatikan apakah ada kebocoran atau tidak. Salah satu fungsi Olie adalah sebagai pendingin/menyebarkan panas engine. 

Kurangnya jumlah olie dapat mengakibatkan naiknya temperature engine diatas temperature normalnya. Apabila ditemukan oli yang merembes, segera ganti komponen tersebut. Karena oli yang bocor dapat berbahaya jika dibiarkan.

"Olie berperan penting dalam engine kendaraan, diantaranya menjaga temperature atau pendingin engine, oli yang bocor dapat mengakibatkan kerusakan yang parah pada mesin motor. 

Karena kinerja motor berkurang atau bahkan dapat mogok. Lakukan service dan ganti olie rutin pada bengkel AHASS agar kondisi kendaraan bisa diketahui atau terpantau dan dapat menghindari kerusakan lebih lanjut/parah" kata Naim Muhdori selaku Technical Development Area Head MPM Honda Jatim.

Artikel Lainnya

x Check if your product is genuine