Ingin Perpanjang Pajak Kendaraan Bermotor? Pakai Dua Aplikasi Ini Aja, Lebih Mudah Feders!
Salin kode bayar, lalu pilih salah satu bank.
Klik ‘LANJUT’.
Akan muncul instruksi pembayaran sesuai dengan bank yang dipilih.
Klik ‘LANJUT’ dan kamu bisa langsung melakukan pembayaran sesuai instruksi yang sebelumnya.
2. Cara perpanjang STNK online di e-Samsat
Selain melalui SIGNAL, kamu bisa perpanjangan STNK online di e-Samsat. Berikut prosedur perpanjangan STNK online di e-Samsat.
Buka situs resmi e-Samsat berdasarkan provinsi kamu.
Isi data kendaraan termasuk kota, nomor polisi atau pelat kendaraan.
Tulis ulang kode captcha yang ada di kotak.
TAGS
Bayar Pajak Kendaraan Bermotor Pajak Kendaraan Bayar Pajak Kendaraan Online pajak sepeda motor Bayar Pajak Online tips berkendara online